Semua Tentang Photoshop

Pengenalan : Apa Itu Photoshop?

Halo Sobat Photoshoper, Kali Ini Admin Mau Bahas Apa Itu Photoshop? ya, Adobe Photoshop atau biasanya disebut Photoshop / PS / Sotosop ini merupakan Software editor yang dibuat oleh Adobe Systems yang dikhususkan sebagai software editor untuk edit gambar/foto dan efek, sehingga foto yang di edit jadi lebih keren atau bagus dari foto sebelumnya. Software Ini Banyak Digunakan Oleh para Fotografer digital dan perusahaan iklan untuk membuat banner sehingga photoshop bisa di anggap sebagai market leader untuk software pengolah foto dan bersama Adobe Acrobat dianggap sebagai produk terbaik.                                            



Photoshop sendiri memiliki banyak versi, salah satunya versi delapan atau biasa disebut Photoshop CS (Creative Suite) dan seterusnya..

Photoshop Tersedia Untuk Microsoft Windows, Mac OS X, dan Mac OS; Versi 9 keatas juga dapat digunakan oleh os lain seperti Linux, dengan bantuan software seperti CrossOver.


Komponen Dari Photoshop


Jika Anda Baru Menggunakan atau Baru Mengetahui Photoshop tentunya anda Harus tau komponen-komponen yang terdapat pada photoshop, komponen-komponen yang terdapat pada photoshop diantaranya : Title Bar, Menu Bar, Status Bar, Tool Box, Palette, dan Sizing Button.


Tools Photoshop

selain komponen, anda juga harus mengetahui Tools Tools yang ada di photoshop..
Antara Lain :

Move Tool
berfungsi untuk memindahkan suatu obyek pada layer ke tempat yang lain. (pasti udah tau ini)


Demikian Artikel Pengenalan Tersebut, ya walaupun agak terlambat karena Saya Posting nya bukan diawal, semoga artikel ini bermanfaat dan membantu kalian semua.
selamat beraktivitas dan Selamat Menggunakan Photoshop~





Tags : Apa Itu Photoshop, Pengenalan Photoshop, Photoshop, Komponen Photoshop, Cara Menggunakan Photoshop, Tool Di Photoshop, Tools Photoshop, 
Kategori : Informasi
5 Komentar untuk "Pengenalan : Apa Itu Photoshop?"

Ane masih newbie nih photoshop mau belajar banyak

keren nih. izin bookmark yah gan

kunjungi blog ini aja kalo mau belajar wkwkw.
makasih udah berkunjung

sip, makasih udah berkunjung

Silahkan Berkomentar Menggunakan Bahasa Yang Sopan Dan Tidak Menyantumkan Link Aktif

Terima Kasih

Back To Top
close
Banner